Karena Punya Misi, Dahlan Mau jadi Model Iklan
Kamis, 10 Januari 2013 – 00:09 WIB
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan membenarkan bahwa dirinya digaet salah satu perusahaan jamu nasional, yaitu PT Sido Muncul. Mantan Dirut PLN ini dipercaya Sido Muncul untuk dijadikan bintang iklan salah satu produk andalannya.
Menurut Dahlan apa yang dilakukannya tidaklah salah. Pasalnya tampil sebagai bintang iklan di televisi tidak melanggar undang-undang. Terlebih, tidak sedikit menteri-menteri atau pejabat yang pernah tampil sebagai bintang iklan.
"Kan sudah banyak itu menteri-menteri yang muncul di TV. Saya sendiri yang belum," ujar Dahlan di kantor Kementerian Koordinator Perekonomian, Jakarta, Rabu (9/1).
Dahlan jelaskan bahwa iklan tersebut tidak murni untuk urusan komersil semata, ada misi yang membuat Dahlan mau menerima tawaran tersebut.
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan membenarkan bahwa dirinya digaet salah satu perusahaan jamu nasional, yaitu PT Sido
BERITA TERKAIT
- Gandeng Pengusaha Lokal, Tangkas Motor Listrik Ekspansi ke Jawa Timur
- Majoo Expert Solusi Nyata untuk Para Pelaku Usaha di Indonesia
- BNI Culture Fest 2024: Transformasi Dalam Membangun Budaya Kerja & Kinerja
- Dampingi Prabowo Bertemu PM Trudeau, Menko Airlangga: Ini Mampu Tingkatkan Perdagangan
- Kemenko Perekonomian Meluncurkan Satgas Jejaring Advokasi Inklusi Keuangan Digital
- Dihadiri 25 Pakar & Praktisi Terkemuka, IKF 2024 Diikuti Lebih dari 1.600 Peserta