Karenina, Syuting ketika Hamil
Sabtu, 16 Maret 2013 – 11:39 WIB

Karenina, Syuting ketika Hamil
MODEL kenamaan, Karenina, mencuri perhatian dalam Runway Dreams. Sesuai dengan karakter attraction yang dia mainkan, perempuan 30 tahun tersebut memang memiliki paket komplet yang membuat semua orang tidak bisa mengalihkan pandangan darinya. Rupanya, ketika proses syuting Januari lalu, Nina baru tahu bahwa dirinya hamil anak kedua. Saat ini usia kehamilannya memasuki tiga bulan.
Sudah melahirkan, namun bentuk tubuhnya masih tampak sempurna mengenakan gaun-gaun indah yang diperagakan di catwalk.
Baca Juga:
Dalam Runway Dreams, Nina -sapaan Karenina- memerankan Jelita, model yang rehat setelah melahirkan. Niat menonton fashion show karya desainer yang juga teman baiknya, Jelita malah ditawari untuk menjadi model utama.
Baca Juga:
MODEL kenamaan, Karenina, mencuri perhatian dalam Runway Dreams. Sesuai dengan karakter attraction yang dia mainkan, perempuan 30 tahun tersebut
BERITA TERKAIT
- Dari Obesitas Jadi Inspirasi, Ricky Cuaca Sukses Besarkan Ricu's Secret
- Buka Studio Baru, Popomangun Terus Dorong Batas Kreativitas
- Bareng Dagadu, Shaggydog Hadirkan Vinyl Hingga Merchandise Album Kembali Berdansa
- Makin Dekat, Fuji dan Verrell Bramasta Tonton Timnas Indonesia di GBK
- Calvin Jeremy Ungkap Cerita Unik Terpilih Jadi Pemain Film Sah Katanya
- Cerai dari Armor Toreador, Cut Intan Nabila Merasa Lega