Karet Masih Jadi Andalan
Rabu, 10 Maret 2010 – 16:46 WIB
Karet Masih Jadi Andalan
Diah mengatkan, pasar utama ekspor karet dan barang terbuat dari karet Indonesia, adalah Amerika Serikat (AS), Jepang, China, Singapura, Korea Selatan, Jerman, Brazil, Kanada, Perancis dan Spanyol. “Kesepuluh negara ini mengimpor lebih dari 75 persen karet dan produk karet Indonesia dengan pertumbuhan 29,9 persen per tahun,” imbuhnya,
Baca Juga:
Selain itu di pasar AS, ekspor karet Indonesia dijelaskan tumbuh rata-rata 18,4 persen per tahun selama 2004-2008 dengan pangsa pasar sebesar 9,8 persen selama tahun 2008. Sedangkan di pasar China, daya saing produk karet Indonesia masih lebih rendah apabila dibandingkan dengan produk karet asal Thailand dan Malaysia. “Tapi untuk pasar impor Singapura, karet Indonesia menguasai pasar sebesar 14,1 persen setelah Malaysia dengan pangsa pasar 15,5 persen,” jelasnya. (cha/jpnn)
JAKARTA—Dengan adanya nilai ekspor karet dan produk karet selama kurun waktu lima tahun terakhir yakni tahun 2005-2009 rata-rata mencapai USD
Redaktur & Reporter : Auri Jaya
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang