Karsa Menang Pilgub Ulang di Madura
Kaji Hanya Unggul di Satu Kecamatan
Senin, 26 Januari 2009 – 08:27 WIB
CATAT SUARA: Anggota KPUD Bangkalan mencatat hasil penghitungan manual Pilgub Jatim putaran ekstra di Bangkalan, Minggu (25/1). Foto: Hariyanti/Radar Madura/JPNN
Ditemui setelah rekapitulasi kemarin, Abd Musthofa, koordinator pemenangan Karsa wilayah Bangkalan, mengaku kejadian bentrok tersebut tidak ada hubungannya dengan proses rekapitulasi tingkat kabupaten. Sebab, menurut dia, proses rekapitulasi sudah ditutup oleh pimpinan sidang. "Pemilihan di Bangkalan sudah usai. Rekapitulasi tadi juga sudah selesai, bentrok kecil itu kan sudah di luar ruangan," akunya.
Musthofa menambahkan, pihaknya menerima dengan lapang dada apa yang sudah dihasilkan pada rekapitulasi kemarin. Dia juga berharap semua pihak berlaku sportif menyikapi hasil pilgub ekstra Jatim kali ini.
Penghitungan di Sampang
Sementara itu, penghitungan suara manual di Kantor KPUD Sampang juga diwarnai penolakan tanda tangan saksi Kaji, Rahmatullah Al-Amin. Sebaliknya, Arman Saputra, saksi Karsa, menerima hasil rekapitulasi.
BANGKALAN - Pasangan Soekarwo-Saifullah Yusuf (Karsa) secara resmi dinyatakan unggul dari Khofifah Indar Parawansa-Mudjiono (Kaji) dalam pilgub putaran
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran