Karsa Nusantara Hadir Membangun Generasi Muda Desa
Kamis, 31 Mei 2012 – 22:21 WIB

Karsa Nusantara Hadir Membangun Generasi Muda Desa
Dia menegaskan, dalam beberapa hari ke depan karang taruna yang diperkuat sejumlah eksponen kelompok Cipayung ini akan melantik kepengurusan di tingkat wilayah dan menyiapkan infrastruktur lainnya di tingkat akar rumput guna mensolidkan organisasi.
Eksponen kelompok Cipayung yang memperkuat Karsa Nusantara antara lain, Hasrul Harahap (PBHMI), Sahrial Effendi (PBHMI), Andi M Yusuf (IMM), Wahyuni Refi (GMNI), Indah (PMII), Hanli Raharja (Mahasiswa Budha)."Karsa Nusantara adalah sayap Parade Nusantara," pungkasnya. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Persatuan Rakyat Desa (Parade) Nusantara membentuk Karang Taruna Desa (Karsa) Nusantara. Karsa Nusantara ini lahir untuk menjalankan pengembangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran