Kartu Kedatangan Internasional ke Australia Harus Mengisi Riwayat COVID dan Vaksinasi
Jumat, 16 Juli 2021 – 19:57 WIB

Kartu kedatangan bagi warga dari luar negeri ke Australia akan berisi pertanyaan apakah mereka pernah terkena COVID-19 dan vaksinasi (ABC News: Emma Machan)
Semua pertanyaan dalam formulir kedatangan ini akan meminta informasi mengenai dosis pertama, dosis kedua, tanggal, di mana, dan jenis vaksin yang didapat.
Artikel ini diproduksi oleh Sastra Wijaya dari ABC News
Apakah Anda pernah terkena COVID? Sudah divaksinasi, berapa dosis? Inilah beberapa pertanyaan yang harus diisi di kartu kedatangan saat tiba di Australia dari luar negeri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya