Karya Perdana Isyana-Raisa Sudah Ditonton Jutaan Kali

Karya Perdana Isyana-Raisa Sudah Ditonton Jutaan Kali
Raisa Andriana-Isyana Sarasvati. Foto Instagram

Hal senada juga disampaikan oleh Isyana. Menurutnya kolaborasi ini cukup menantang bagi masing-masing personal.

"Saya ngerasa kami itu beda banget. Makanya harus jadi dua karakter berbeda jadi komposisi yang bagus," ucapnya.

Proses pembuatan lagu Anganku Anganmu terbilang cukup panjang. Raisa dan Isyana mengadakan empat kali pertemuan secara intens. Mulai dari workshop hingga rekaman ke The Kennel Studio, Swedia.

Lirik lagu ini diciptakan Raisa dan Isyana yang saling melebur. Sedangkan departemen musik digarap oleh Ollipop dari The Kennel. (ded/JPG)


Video klip lagu "Anganku Anganmu" sudah ditonton lebih dari satu juta kali hanya dua hari setelah resmi dirilis. Seperti diketahui, lagu ini merupakan


Redaktur & Reporter : Adil

Sumber Jawapos.com

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News