Karyawan Ingin Freeport Terbuka
Serikat Pekerja Temui DPR RI
Selasa, 11 Oktober 2011 – 19:59 WIB

Puluhan orang yang tergabung dalam Aksi Solidaritas Korban PT Freeport berunjuk rasa di depan Kantor PT Freeport, Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (11/10). Pendemo menuntut Kapolri Jenderal Polisi Timur Pradopo bertanggungjawab atas penembakan terhadap rekan mereka. Foto : Arundono/JPNN
Dijelaskan Airan, aspirasi yang ditawarkan pihaknya bukanlah sesuatu yang menjadi harga mati. Justru, pihaknya ingin manajemen PT Freeport Indonesia terbuka kepada mereka.
“Kami ingin ada keterbukaan dari Freeport, sehingga ketika kami menawarkan nilai, kami tahu dan mengerti soal itu. Ini bisa dinegosiasikan. Tapi sampai Perjanjian Kerja Bersama berjalan, kami kurang melihat adanya keterbukaan dari Manajemen PT Freeport Indonesia. Berapa keuntungan PT Freeport selama beroperasi di Papua?,” katanya.(boy/jpnn)
JAKARTA – Perwakilan Pengurus Unit Kerja (PUK) Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (SPSI) PT Freeport Indonesia mendatangi Komisi IX DPR RI.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sany Memperkenalkan Solusi Pemadam Kebakaran untuk Kota Padat
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri
- 3 Hakim Kasus Suap Pembebasan Ronald Tannur Dituntut Penjara Sebegini
- Korban Dokter Kandungan Cabul di Garut Bertambah, Polisi Lakukan Pendalaman
- Petugas CAT Tes PPPK Tahap 2 Jangan Coba 'Main Mata' dengan Honorer
- PT SMI - eMudhra Berkolaborasi Hadirkan Identitas Digital dan Keamanan Siber Terlengkap di Indonesia