Karyawan Rumah Sakit Mogok Kerja
Rabu, 03 Oktober 2012 – 10:14 WIB

Karyawan Rumah Sakit Mogok Kerja
Kata dia, pihaknya tidak mungkin akan memberikan gaji kepada karyawan yang sama dengan kemampuan berbeda. Sehingga, pihaknya juga memberikan penilaian kepada karyawan. ‘’Tidak semua karyawan mempunyai kemampuan yang sama disini,’’ jelasnya.
Karena sambungnya, kemampuan bagian terpenting dalam rumah sakit. Terkait masalah SDM lokal yang rendah kata dia, ia tidak pernah membedakannya. Dan tidak ada karyawan yang digaji di bawah upah minimum provinsi (UMP). (cr-jay)
MATARAM-Sebanyak 54 karyawan Rumah Sakit Harapan Keluarga (RSHK) mogok kerja. Mereka menuntut pihak manajemen memberikan gaji yang setara antara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung