Kasal Tinjau Pelaksanaan Embarkasi Bantuan Gempa Palu
Minggu, 21 Oktober 2018 – 08:58 WIB

Kasal Laksamana TNI Siwi Sukma Adji meninjau pelaksanaan embarkasi bantuan untuk korban bencana gempa dan tsunami Palu dan Donggala di KRI Makassar di Dermaga Ujung Koarmada II, Surabaya, Sabtu (20/10). Foto: Dispenal
Pada peninjauan ini Kasal didampingi oleh Pejabat Utama Mabesal, Pimpinan Kotama, Para Kepala Dinas di jajaran Mabesal dan pejabat terkait lainnya.(fri/jpnn)
Laksamana TNI Siwi Sukma Adji meninjau langsung pelaksanaan embarkasi bantuan untuk korban bencana gempa dan tsunami Palu dan Donggala di KRI Makassar-590.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Ini Kata Laksma Wira soal Oknum TNI AL Bunuh Juwita
- TNI AL: Jumran Telah Merencanakan Membunuh Jurnalis Juwita
- Oknum TNI AL Diduga Telah Merencanakan Pembunuhan Juwita Sekitar 3 Bulan
- Kasus Pembunuhan Jurnalis Juwita, TNI AL Tes DNA Temuan Sperma
- Keluarga Korban Ungkap Proses Uji DNA dalam Kasus Pembunuhan Jurnalis Juwita di Banjarbaru
- Seusai Bunuh Jurnalis Juwita, Oknum TNI AL Mendatangi Keluarga Korban