Kasihan Wanita Ini, Minta Bantuan Oknum Polisi Malah jadi Korban
jpnn.com, JAKARTA - Polisi mengungkap kasus penipuan dan penggelapan motor dengan korban Sita Tri Utami.
Penipuan yang dialami tukang bubur itu terjadi di Tarumajaya, Bekasi, Jawa Barat pada (7/7/2020).
Korban sempat menyampaikan curhatannya di media sosial atas peristiwa yang dialaminya itu.
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan mengatakan pengungkapan kasus itu bermula dari laporan korban kepada polisi.
Polisi kemudian melakukan penyelidikan dan menangkap pelaku berinisial MR.
"Polres Metro Bekasi melakukan langkah-langkah penyelidikan, sehingga mengungkap kasus ini dengan menangkap pelaku dan menetapkannya tersangka," kata Zulpan di kantornya, Senin (21/2).
Zulpan mengatakan peristiwa yang dialami korban bermula saat menggadaikan motor dengan seseorang bernama Nur.
Dari menggadaikan motor itu, korban mendapat uang Rp 6 juta.
Minta bantuan kepada oknum polisi, wanita bernama Sita Tri Utami malah jadi korban.
- 5 Berita Terpopuler: Info OTT Terkini, Salah Satu Gubernur Diamankan KPK, Ada di Sini
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- Kasatreskrim Ditembak Kabag Ops di Sumbar, Kadiv Propam Bilang Begini