Kasus Anas Pengaruhi Suara Dede Yusuf
Senin, 25 Februari 2013 – 08:06 WIB

Kasus Anas Pengaruhi Suara Dede Yusuf
Pengamat Politik dari Unisma Bekasi, Yayan Rudianto, mengatakan, gencaranya media memberitakan kasus korupsi Anas Urbaningrum bukan tidak mungkin sangat mempengaruhi suara Dede Yusuf yang diusung Partai Demokrat itu.
Baca Juga:
’’Kabupetan Bekasi adalah wilayah penyangga Ibu kota. Mereka (masyarakat) sudah melek media. Oleh karena itu, banyaknya pemberitaan menjadi bahan pertimbangan untuk memilih calon,” kata Yayan saat dihubungi Radar Bekasi, kemarin.
Yayan menduga kondisi tersebut berhasil dimanfaatkan kandidat lain untuk menarik simpatik. Sehingga, pilihan masyarakat dapat pindah dari Dede Yusuf ke kandidat lain. ’’Bukan tidak mungkin suara Rieke Pitaloka itu mendapat tambahan dari pemilih Dede sebelumnya,’’ tandas dosen Unisma ini.
Seperti diketahui, sejumlah lembaga survei yang dilakukan kemarin menunjukkan pasangan Ahmad Heryawan (Aher) dan Deddy Mizwar unggul di urutan pertama dengan raihan suara 31-33 persen.
BEKASI TIMUR – Suara Dede Yusuf yang anjlok hingga di urutan ketiga pilgub Jawa Barat dalam hitung cepat versi lembaga survei, bukti nyata
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran