Kasus Covid-19 Melonjak, Jokowi Singgung Luhut hingga Airlangga
Kamis, 03 Februari 2022 – 22:18 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) bicara peningkatan kasus Covid-19. Foto: Ricardo/JPNN.com
Menurut presiden, pasien terdampak varian Omicron juga dapat disembuhkan tanpa harus ke rumah sakit.
Pasien yang terpapar varian Omicron cukup melakukan isolasi secara mandiri di rumah, minum obat dan multivitamin, serta segera tes kembali setelah lima hari.
Selain itu, presiden juga meminta kepada gubernur, bupati, wali kota, dan jajaran pemerintah daerah, serta dibantu TNI dan Polri untuk memastikan penerapan protokol kesehatan dilaksanakan oleh masyarakat.
Begitu juga vaksinasi terus dijalankan dan dipercepat.
"Bagi yang sudah divaksin lengkap dan sudah waktunya untuk disuntik vaksin penguat, booster," pungkasnya. (tan/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Presiden Joko Widodo memberikan perintah kepada Luhut Binsar Pandjaitan dan Airlangga Hartarto. Perintah itu keluar menyusul meningkatnya kasus harian Covid-19 di Indonesia.
Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Prabowo Minta Struktur Komisaris BUMN Dirampingkan, Diisi Profesional
- Airlangga Bantah Akan Mundur dari Jabatan Menteri
- Pelaku Usaha Ritel Optimistis Perekonomian Nasional Capai Target Pertumbuhan 8 Persen
- Luhut dan Airlangga Bentuk Tim Khusus untuk Sikat Penghambat Investasi
- Airlangga Dorong Penguatan Investasi Prancis di RI Melalui Percepatan I-EU CEPA & Aksesi OECD
- Luhut Pandjaitan: Banggalah Kau jadi Orang Indonesia