Kasus COVID-19 Melonjak, Kantor Pemerintahan Tutup Sementara? Tjahjo Jawab Begini
Kamis, 17 Juni 2021 – 19:04 WIB
"Kemenpan-RB selalu berkoordinasi untuk mencermati setiap gelagat perkembangan dan dinamika di beberapa daerah yang zona merah, khususnya di DKI Jakarta yang positif COVID-19 meningkat dengan tajam," katanya.
Apabila ke depan terjadi pemberlakuan lockdown di K/L dan pemda, Tjahjo berpesan agar seluruh ASN tetap menaati protokol kesehatan dan produktif.
"Kementerian PAN-RB menunggu saja apa yang menjadi keputusan serta bagaimana ke depan. Akan tetapi, yang penting ASN harus tetap produktif, harus tetap sehat," pungkas Tjahjo.(Antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Kasus COVID-19 belakangan ini kembali melonjak, Tjahjo jawab begini terkait aktivitas di kantor-kantor pemerintahan.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Senator, Pj Gubernur, Hingga Ketua MRP Datangi Kemenpan-RB Minta Pengumuman Seleksi CPNS Diundur
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- 5 Berita Terpopuler: Mendikdasmen Angkat Bicara soal Honorer & PPPK, Bikin Hati Bersukacita, Tenang
- Azwar Anas Dilepas dengan Kesedihan, Penunjukan Rini Widyantini Mengejutkan ASN KemenPAN-RB
- Rini Widyantini jadi MenPAN-RB di Kabinet Merah Putih, Honorer & PPPK Bersukacita