Kasus Dana Safari Dakwah PKS Dilaporkan ke Polda
Rabu, 27 Februari 2013 – 09:46 WIB

Kasus Dana Safari Dakwah PKS Dilaporkan ke Polda
Yosef menjelaskan, tim advokasi tersebut akan mengumpulkan data-data terkait lolosnya dana siluman itu di APBD. "Perjuangan kita tidak hanya sebatas orasi. Kita akan terus desak Pemprov dan DPRD agar kasus ini menjadi jelas. Sambil menunggu waktu seminggu untuk merespons tuntutan aksi kami kemarin, kita lakukan pengawalan dan konsolidasi," ujarnya.
Di antara OKP yang bakal diajak untuk konsolidasi menyikapi masalah ini, kata Yosef, Pemuda Islam, Garuda KPPRI, Ibnu, Jaringan Mahasiswa Lumbung Informasi Rakyat dan Kesatuan Mahasiswa Minang Jakarta Raya (KMM-Jaya) serta beberapa OKP lain. "Malam ini (kemarin, red), kawan-kawan KMM-Jaya akan sampai di Padang. Kita akan bahas langkah konkrit, agar polemik ini tidak berlarut-larut," harap Yosef. (kid/cr1/zul)
PADANG--Dana siluman yang diduga akan digunakan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) untuk safari dakwah sebesar Rp1.9 miliar tahun 2013, bergulir ke
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan