Kasus DBD di Bone Bolango, 1 Warga Meninggal Dunia
Rabu, 17 Januari 2024 – 17:02 WIB
Cara satu-satunya untuk memutus mata rantai penyebaran penyakit DBD, yaitu dengan melakukan pemberantasan sarang nyamuk. Hal ini cara paling efektif, mudah, dan murah, tetapi memerlukan peran serta masyarakat untuk menjaga kebersihan lingkungan masing-masing.
"Kami mengimbau warga untuk sama-sama menjaga kebersihan lingkungan di sekitar tempat tinggal masing-masing, dan ini satu-satunya jalan untuk memutus penyebaran DBD di Kabupaten Bone Bolango," katanya. (antara/jpnn)
Seorang warga di Kecamatan Suwawa, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, dinyatakan meninggal dunia karena positif DBD.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- 3 Korban Longsor di Purworejo Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Bocah SD yang Terseret Arus Banjir Ditemukan Tim SAR Gabungan, Begini Kondisinya
- Antisipasi Kenaikan Kasus DBD, Dinkes Sumsel Akan Sebar Larvasida ke Kabupaten Kota
- 36 Orang di Sumsel Meninggal Akibat DBD, Waspada!
- Romo Johannes Hariyanto Pimpin Misa Penutupan Peti Jenazah Emmanuel Setiyono
- Berita Duka, Emmanuel Setiyono Meninggal Dunia