Kasus DBD di Surakarta Makan 5 Korban, Waspadai Juga 4 Penyakit Lain
Jumat, 12 November 2021 – 14:12 WIB
“Masyarakat juga harus waspada dengan leptospirosis, karena biasanya ini terjadi kalau daerah tersebut banjir atau ada genangan air kotor. Juga dengan diare terutama diare pada anak,”imbuhnya.
Baca Juga:
Menurutnya, untuk mencapai hidup mencapai paradigma hidup sehat, kegiatan promotif dan preventif oleh Puskesmas harus lebih ditekankan.
Caranya dengan menggalakkan gerakan Germas (Gerakan Masarakat Hidup Sehat) dan PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan Sehat).
“Bisa melakukan senam, pemberantasan sarang nyamuk (PSN), dan deteksi-deteksi dini penyakit melalui posbindu. PR kita adalah penyakit menular dan tidak menular,”pungkasnya. (mcr21/jpnn).
Catatan Dinkes Kota Surakarta mulai dari 1 Januari hingga 10 November 2021 ada sekitar 39 kasus DBD.
Redaktur : Natalia
Reporter : Romensy Augustino
BERITA TERKAIT
- Prakiraan Cuaca BMKG, Kota Besar Indonesia Diguyur Hujan Hari Ini
- Cara Merawat Mobil Saat Musim Hujan, Cek Bagian Ini Agar Tetap Aman
- Antisipasi Kenaikan Kasus DBD, Dinkes Sumsel Akan Sebar Larvasida ke Kabupaten Kota
- KAI Daop 2 Bandung Antisipasi 73 Titik Rawan Bencana saat Musim Hujan
- Distribusi Surat Suara Pilkada Tetap Aman Saat Memasuki Musim Hujan
- Musim Hujan, KAI Hadirkan Fasilitas Baru untuk Kenyamanan Penumpang LRT Jabodebek