Kasus Effendi Simbolon menjadi Pembelajaran, KSAD Imbau Prajurit tak Bereaksi Berlebihan
Rabu, 14 September 2022 – 16:15 WIB

Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal TNI Dudung Abdurachman. Foto: Tangkapan layar di video pada akun TNI AD di Youtube.
Hamim mengimbau seluruh pihak agar segera melupakan perbedaan yang terjadi.
Dia mengajak untuk melangkah bersama-sama membangun negara serta bangsa Indonesia dengan soliditas kuat.
Hamim menambahkan segenap bangsa Indonesia sudah sepatutnya saling menghormati dan menghargai agar komitmen bekerja sama demi kemajuan dan keutuhan NKRI tidak ternodai. (antara/jpnn)
Effendi Simbolon akhirnya meminta maaf kepada prajurit TNI. Begini respons dari TNI AD.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- GM FKPPI Tegaskan Komitmen Jaga Demokrasi di Tengah Transformasi Peran TNI
- Diskusi UU TNI di Kampus, Pangdam I/BB: Kami Terbuka terhadap Kritik
- Bea Cukai dan TNI Memperkuat Sinergi Pengawasan yang Solid di Yogyakarta dan Nunukan
- Perkuat Sinergisitas, Panglima TNI Terima Kunjungan Ketua BPK RI
- Haidar Alwi: TNI-Polri Peringkat 5 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia
- Puluhan Ribu Banser Apel Bareng TNI, Addin: Dua Kekuatan Manunggal Indonesia