Kasus Gayus akan Dikeroyok
Jumat, 26 November 2010 – 18:40 WIB

Kasus Gayus akan Dikeroyok
"Kita memang menyadari bahwa harapan publik agar kasus ini tuntas besar sekali. Itu yang kita upayakan dengan sangat serius dan dengan upaya maksimal. Setiap kasus pemberantasan korupsi, kalau ada upaya untuk sama-sama diungkapkan tentu lebih baik," jelas Denny.
Wakil Ketua KPK, Chandra M Hamzah menyebutkan, untuk penanganan kasus Gayus, intinya akan ada pertemuan yang dihadiri Bareskrim, Kejaksaan Agung, KPK, PPATK dan Satgas. Untuk sementara, dia enggan berkomentar lebih jauh mengenai "pintu masuk" agar KPK berperan dalam penanganan kasus ini.
"Gimana hasilnya, kita tunggu saja, nanti kita bahas secara detil dalam rapat," ujarnya. Bibit Samad Riyanto menegaskan, sejak awal KPK siap untuk menangani kasus Gayus. "Mudah-mudahan hari Selasa sudah ada titik terang, siapa menangani apa, tentunya atas dasar alat bukti," ujar dia.(rnl/jpnn)
JAKARTA - Sejumlah institusi akan bekerja sama mengungkap kasus mafia pajak Gayus Tambunan. Polri, KPK, Kejaksaan Agung, PPATK dan Satgas Pemberantasan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap