Kasus Harun Masiku Dikaitkan dengan Hasto, PDIP: Ada Pesan Sponsor
Kamis, 27 Juni 2024 – 18:33 WIB

Foto Harun Masiku yang dipajang di daftar buronan KPK. Foto: kpk.go.id
Namun, kasus tersebut terus dimunculkan ke permukaan dan terkesan untuk menyerang PDI Perjuangan serta Hasto.
"Ini, kan, terkesan serangan ke sekjen, serangan ke partai, kelihatannya. Ada pesan sponsor, kan, kelihatannya," lanjut Komarudin.
Soal pergantian Hasto dari sekjen, kata dia, menjadi kewenangan Ketum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri.
"Siapa bilang diganti? Mekanisme dan kalau tidak ikut mekanisme kongres, itu kewenangan prerogatif ketua umum," ucapnya. (ast/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Ketua Bidang Kehormatan DPP PDI Perjuangan Komarudin Watubun menduga ada pesanan sponsor di balik langkah aparat penegak hukum membuka kembali perkara ini
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
- Baru Menang Tender, Kontraktor Dimintai Rp 500 Juta, Alamak
- Bersaksi di Persidangan, Wahyu Mengaku Tak Punya Bukti Terima Uang dari Hasto
- Terungkap di Sidang, Saksi Tak Tahu Hasto Menyuap dan Merintangi Penyidikan
- Hasto Kristiyanto Merasa Jadi Korban Pemerasan dalam Sidang PAW Harun Masiku
- Ini Kronologi Satgas Cakra Buana Mengamankan Penyusup di Sidang Hasto