Kasus Pengaturan Skor Tambah Lagi, Ini Terbaru
Senin, 31 Desember 2018 – 05:35 WIB

Pengaturan skor. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Pihak Komisi Disiplin (Komdis) PSSI menyambut positif pengakuan kubu Semen Padang. Mereka berjanji akan melanjutkan investigasi terkait kasus pengaturan skor di Liga 2 dan 3. Asep Edwin, Ketua Komdis PSSI mengibaratkan, kasus tersebut seperti halnya teori korupsi.
“Ibaratnya ketemu satu kecoa di satu tempat, bisa dipastikan ada puluhan lain di situ,” terangnya. Selanjutnya, Komdis berencana memanggil yang bersangkutan untuk dimintai penjelasan.
“Kami sebenarnya tidak memprioritaskan satu kasus tertentu. Tetapi karena di Liga 2 dan 3 sudah bergulir, maka akan kami tindak lanjuti,” beber Asep. (nap/bas)
Makin banyak saja pihak yang berani bersuara soal tawaran pengaturan skor, terbaru pengakuan kubu Semen Padang.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Semen Padang Dicukur Persib Bandung, Eduardo Almeida Pasang Badan, Simak Kalimatnya
- Beckham Putra Ungkap Bisikan Bojan Hodak saat Persib Tertinggal dari Semen Padang
- Persib Bandung Hajar Semen Padang, Bojan Hodak Menyayangkan Ini, Ternyata
- Ternyata Ini Fokus Semen Padang saat Jumpa Persib Bandung
- Menghadapi Persib Bandung, Pelatih Semen Padang: Hasil Tidak Penting
- Liga 1: Persib Mewaspadai Kebangkitan Semen Padang