Kasus Penyerangan yang Menyebabkan Tewasnya Tenaga Kesehatan di Papua Masih Terus Diselidiki
Selasa, 28 September 2021 – 11:08 WIB

Aparat mengevakuasi nakes yang terluka ke Jayapura. (Supplied: ANTARA)
"Saat ini jenazahnya sudah dievakuasi ke Sentani dengan menggunakan pesawat charter dan akan langsung dibawa ke RS Bhayangkara," kata AKBP Cahyo, dikutip dari kantor berita Antara, Minggu lalu (26/09).
Lima hari sebelumnya di Kiwirok anggota Yonif 403/WP, Pratu Ida Bagus Putu, meninggal dunia dalam kontak senjata saat mengamankan lapangan terbang untuk proses evakuasi jenazah tenaga kesehatan Gabriela Meilani.
Gabriella Meilani tewas dalam insiden baku tembak antara TNI-Polri dan TPNPB-OPM
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Hadiri RDP dengan Komisi II, Wamendagri Beberkan Perkembangan 4 DOB Papua
- Dunia Hari Ini: Puluhan Tewas Setelah Kereta di Pakistan Dibajak
- Satgas Cartenz Ungkap Kasus Penyelundupan Senjata, Legislator Komisi I Bilang Begini
- Dunia Hari Ini: Kecelakaan Bus di Afrika Selatan, 12 Orang Tewas
- Kasus Senjata Api untuk KKB: 7 Tersangka Ditangkap di Jatim, Yogyakarta, Papua Barat
- Siklon Alfred 'Tak Separah yang dibayangkan', Warga Indonesia di Queensland Tetap Waspada