Kasus Ribuan Peserta Seleksi PPPK Guru Ini Jangan Ada Lagi, Pasutri Lulus, tetapi
Rabu, 09 Agustus 2023 – 07:02 WIB
Alasan penempatan karena:
1. Tidak sesuai pilihan formasi
2. Lokasi penempatan jauh
3. Lulus bersama dengan istri mendapatkan penempatan berbeda
Alasan pendidikan karena:
1. Melanjutkan sekolah program profesi dokter spesialis
2. Mengikuti program LPDP dokter spesialis
3. Mengikuti tes program Pendidikan dokter spesialis
BKN selaku Ketua Panselnas CASN mencegah kasus ribuan peserta seleksi PPPK Guru ini tidak terulang lagi.
BERITA TERKAIT
- Catat ya, PPPK Bukan Sekadar Pengganti Baju Honorer
- Menkeu Bilang Tugas Guru Sangat Berat, Mendikdasmen Bicara Sertifikasi PNS, PPPK, Honorer
- Honorer Peserta Seleksi PPPK 2024 Sudah Mendapat Pembekalan Kepegawaian, Keren nih
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Pemprov Jateng Telah Mengangkat 8.909 Guru Tidak Tetap jadi PPPK
- Wahai Guru PNS, PPPK & Honorer, Inilah Poin-poin Penting Pidato Mendikdasmen