Kasus Ritual Pesugihan di Gowa, Bayu Ungkap Fakta Baru

Kasus Ritual Pesugihan di Gowa, Bayu Ungkap Fakta Baru
Bayu (kanan) saat menjenguk Hasniati di RSKD Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Foto: Bone Pos

Tanda-tanda kekerasan yang dialami DS itu diduga akibat hantaman benda tumpul.

Hanya saja, dr Deni tidak menjelaskan secara detail di bagian tubuh mana saja DS mengalami tindakan kekerasan.

“Benda tumpul, nanti kami akan sampaikan ke teman penyidik,” pungkasnya. (mar1/bonepos)

Bayu mengungkapkan fakta baru setelah bertemu Hasnianti yang menjalani masa observasi di RSKD Kota Makassar.


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News