Kasus Sekar Arum Widara, Polisi Selidiki Keterlibatan Sindikat Uang Palsu
Selasa, 15 April 2025 – 20:02 WIB

Mantan artis drama kolosal, Sekar Arum Widara ditangkap setelah diduga mengedarkan uang palsu Rp223 juta di salah satu pusat perbelanjaan kawasan Kemang, Jakarta, Rabu (2/4/2025). Foto: Dok. Antara/HO-Polres Metro Jakarta Selatan
"Siapa saja pelakunya, kemudian jika memang terbukti, kami harus lakukan tindakan tegas tentunya," ujar Nurma.
Sebelumnya, Sekar Arum ditangkap di Lippo Mall Kemang, Jakarta Selatan atas dugaan pengedaran uang palsu.
Sekar Arum Widara tertangkap tangan berbelanja di salah satu toko perabotan senilai Rp 1,1 juta dengan uang palsu (mcr31/jpnn)
Sekar Arum Widara ditangkap karena mengedarkan uang palsu, polisi mendalami adanya dugaan keterlibatan sindikat.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Mengedarkan Uang Palsu, Sekar Arum Terancam 15 Tahun Dipenjara
- 3 Berita Artis Terheboh: Umi Pipik Dihina, Lisa Dipaksa Menandatangani Surat
- Sekar Arum Ditangkap atas Dugaan Pengedaran Uang Palsu, Suami Siri Diperiksa
- Kasus Uang Palsu, Polisi Periksa Suami Sekar Arum Widara
- Kasus Uang Palsu, Sekar Arum Widara Mengaku Dapat dari Teman
- Pengakuan Sekar Arum Widara Setelah Ditangkap Terkait Kasus Uang Palsu