Kata Dokter Boyke, Bercinta Setiap Hari Bukan Jaminan Suami Tidak Selingkuh, Ini Alasannya
"Saya sering mendapatkan keluhan pasutri soal perselingkuhan. Salah satu penyebabnya ternyata keseringan bermain cinta," ucapnya.
Solusi yang ditawarkan Boyke adalah menyarankan pria melakukan kegiatan sesuai hobinya misalnya memancing, main sepak bola, dan lainnya.
Dengan beraktivitas lebih banyak bisa mengalihkan perhatiannya pada hubungan seksual.
Penyebab perselingkuhan lainnya adalah kurangnya komunikasi di antara pasutri.
Walaupun rutin berhubungan suami istri sepekan dua sampai tiga kali, tetapi salah satunya tidak mendapatkan kepuasan, akan membuat pria atau wanita mencari idaman lain.
"Suami istri tidak hanya butuh begituan. Yang paling utama itu sebenarnya komunikasi. Saling terbuka apa yang disukai dan tidak disukai kemudian sama-sama mencari solusinya," kata Dokter Boyke. (esy/jpnn)
Dokter Boyke menyampaikan keseringan bermain cinta bisa membuat suami berselingkuh karena bosan dan tidak mendapatkan kepuasan.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Mesya Mohamad
- Baim Wong Lega Setelah Sidang Pembuktian, Ini Alasannya
- Nikita Mirzani Ungkap Sosok Selingkuhan Paula Verhoeven, Konon Inisialnya N
- Konon Azizah Salsha Akui Perselingkuhan dengan Salim Nauderer
- Rekaman Obrolan Rachel Vennya dan Pratama Arhan Soal Dugaan Perselingkuhan Zize Bocor, Waduh
- Kesal Perceraiannya Disebut karena Orang Ketiga, Ruben Onsu Bilang Begini, Tegas!
- Oknum Pejabat Pemda Siak Digerebek Istri Saat Bersama Wanita Lain di Hotel