Kata Polisi soal Kecelakaan Maut di Tol Pekanbaru-Dumai yang Melibatkan Anak 17 Tahun
Senin, 22 April 2024 – 11:10 WIB

Polisi mengevakuasi Honda CRV BM 174 FFA. Foto: Satlantas Polres Siak
Dia menambahkan insiden ini menjadi pengingat bagi para pengguna Tol untuk selalu mematuhi peraturan lalu lintas dan berhati-hati saat berkendara.
“Kecepatan tinggi dan kurangnya konsentrasi menjadi salah satu faktor utama penyebab kecelakaan di jalan raya,” tuturnya. (mcr36/jpnn)
Polisi masih mendalami penyebab kecelakaan maut di Tol Pekanbaru-Dumai yang melibatkan anak 17 tahun.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Video Napi Dugem di Sel Bikin Heboh, Kanwil Ditjenpas Riau Angkat Bicara
- Kecelakaan Maut Hari Ini, Mahasiswi asal Siak Tewas, Mahasiswa Luka Berat