Kata Ten Hag Setelah MU Kalah dari Man City di Community Shield

Ten Hag pun meminta para pemainnya untuk menelan rasa sakit itu dan menjadikannya motivasi.
Apalagi, MU sejatinya menunjukkan permainan yang tidak buruk lantaran mampu mengimbangi bahkan sempat memimpin atas klub tangguh yang mendominasi bola dan menampilkan permainan menyerang sepanjang pertandingan.
"Saya sebenarnya sangat senang. Kami sangat kompetitif selama 90 menit dan terus berjuang di lapangan. Itu yang saya inginkan dari para pemain. Kami harus menggunakan semangat yang sama untuk menghadapi Fulham," tutur Ten Hag.
Fulham akan menjadi lawan perdana Manchester United di Liga Inggris 2024/2025. Pertandingan itu dijadwalkan berlangsung pada Sabtu (17/8) dini hari WIB di Stadion Old Trafford, Manchester. (antara/jpnn)
Manchester United harus memgakui keunggulan Manchester City dalam laga Community Shield. Begini komentar Pelatih MU Erik Ten Hag.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
- Semifinal Liga Europa: MU Kembali Berjodoh dengan Tim Asal Basque
- Liga Europa: Catatan Unik Manchester United Setelah Masuk Semifinal
- Tiket Tur Asia Manchester United di Malaysia Terjangkau dan Ramah di Kantong
- MU Bakal Bangun Stadion Baru di Dekat Old Trafford, Berkapasitas 100 Ribu Penonton
- Declan Rice Selamatkan Arsenal dari Kekalahan di Kandang MU
- Resmi, Aston Villa Pinjam Marcus Rashford dari MU