Kate Middleton Didepak Sang Ratu
Selasa, 14 Agustus 2012 – 10:57 WIB

Kate Middleton Didepak Sang Ratu
Karena merupakan acara publik yang melibatkan keluarga kerajaan, maka harus seizin istana Buckingham dalam hal ini Ratu Elizabeth II. Siapa sangka ratu bersedia berakting dengan Daniel Craig. Alhasil kegembiraan Kate dan William pun sirna.
Baca Juga:
"Menyedihkan bagi Duchess (Kate), tapi mengembirakan bagi Danny dan produser acara," sambung sumber tadi. Disebutkan, Danny tak pernah menyangka Ratu Elizabeth II bakal merebut peran yang sedianya diperuntukan Kate.
Sambil berseloroh, sumber tersebut menyebut rekor umur "Bond Girl" telah dipecahkan Ratu yang kini berusia 86 tahun. Bond Girl adalah sebutan bagi wanita yang menjadi teman main agen 007. Biasanya mereka bertubuh seksi dan berusia belia. (pra/jpnn)
RATU Elizabeth II dilibatkan secara langsung dalam pembukaan Olimpiade London 2012 yang baru saja berakhir. Istri Duke of Edinburg itu bahkan sempat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global