Kayamba: Kuncinya Kerja Keras
Selasa, 05 Februari 2013 – 09:11 WIB

Kayamba: Kuncinya Kerja Keras
Peran gelandang Singo Edan memang terasa begitu vital di pertandingan Minggu lalu. Performa para pemain tengah berperan besar dalam memenangkan duel perebutan posisi di lapangan.
Baca Juga:
Dengan performa yang membaik, punggawa tengah tim berlogo singa itu bertarung habis-habisan dengan gelandang flamboyan Ahmad Bustomi, Daniel Frangipane, Arif Suyono dan pemain naik daun Zulham Zamrun.
Saat menyerang, Kayamba aktif menyisir sayap dengan determinasi dan positioningnya, sementara Hendro Siswanto menjadi pemecah kebuntuan dengan shooting jarak jauhnya. Saat bertahan, Kayamba bergerak dinamis keluar dari posisinya dan merebut bola dari Naga Mekes, julukan Mitra Kukar.
Sedangkan, Hendro bertarung sendirian serta menjadi tembok untuk memotong aliran bola gelandang Mitra Kukar. Egi Melgiansyah yang sempat gamang dan terlihat canggung di awal babak mulai menunjukkan semangat dan determinasi dalam berduel dengan para pemain tengah lawan.
MALANG – Bukan rahasia lagi bila Arema Indonesia disokong lini tengah yang disiplin dan kuat ketika menekuk pimpinan klasemen sementara Indonesia
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah