Kayu Sepanjang 60 Cm Jadi Saksi Bisu Kekejaman 2 Bocah Ini
Jumat, 16 Juni 2017 – 01:30 WIB
jpnn.com, BARITO TIMUR - Dugaan pengeroyokan yang melibatkan teman sebaya di Kabupaten Barito Timur, Kalimantan Tengah menyita perhatian masyarakat.
Apalagi, alasan kedua pelaku, yakni A (16) dan D (11) hanya karena tak diberi uang.
Selain itu, keduanya mengaku memalak SAM (11) karena ketagihan ngelem.
Baca Juga:
Kedua pelaku sudah diamankan melalui pendekatan persuasif.
Mereka mengaku kesal lantaran korban tidak memberi uang.
A diduga kuat melayangkan pukulan dengan tangan dan kayu.
Sementara itu, D diduga memukul hingga korban tidak sadarkan diri.
“Pelaku juga dendam karena disalahkan oleh ustaz masjid atas tindakan korban yang melempar batu sehingga sempat dimarahi,” ungkap Kapolres Bartim AKBP Raden Petit Wijaya kepada Kalteng Pos, Rabu (14/6).
Dugaan pengeroyokan yang melibatkan teman sebaya di Kabupaten Barito Timur, Kalimantan Tengah menyita perhatian masyarakat.
BERITA TERKAIT
- Pelaku Pengeroyokan Sopir Taksi Online di Tol Dalam Kota Jakarta Ditangkap
- Jimmy Tewas Bersimbah Darah, Polisi Langsung Antisipasi Carok Massal di Sampang
- Abdul Razak-Sri Suswanto Berkomitmen Bangun Pusat Perfilman di Kalteng
- Survei Pilkada Barito Timur: Pancani Gandrung Unggul Besar, Sulit Dikejar
- Oknum Polisi Pembunuh Warga di Cilegon Tersangka, Sahroni: PTDH Sekalian
- Ini Alasan Polisi Periksa Jefri Nichol Terkait Kasus Dugaan Pengeroyokan