KBUMN bersama PTPN III Gelar Program Relawan Bakti BUMN 2024 di Likupang
Jumat, 16 Agustus 2024 – 01:19 WIB

PT Perkebunan Nusantara III. Foto dok PTPN III
Sementara, Tenaga Ahli Kementerian BUMN, Carlo Brix Tewu, menekankan program RBB Batch VI tahun 2024 tersebar di 10 lokasi berbeda di Indonesia, dengan Likupang sebagai salah satu pilihannya.
Menurutnya, kegiatan ini sangat strategis untuk mengangkat potensi daerah, terutama di 10 lokasi yang menjadi fokus RBB Batch VI tahun ini.
"Kami yakin RBB Batch VI ini akan memberikan dampak positif yang besar bagi masyarakat dan DSP Likupang," ungkapnya.(chi/jpnn)
Holding Perkebunan Nusantara PTPN III bertindak sebagai koordinator utama dengan PTPN I sebagai Co PIC.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Kehadiran Rumah Layak Huni di Karawang Jadi Bukti Kepedulian Peruri
- Top! TASPEN Berhasil Masuk Jajaran Tempat Kerja Terbaik di Indonesia versi LinkedIn
- Terima Kunjungan Kerja Komisi VI DPR, PTPN Group Tegaskan Hal Ini
- TASPEN Raih Penghargaan Employees Choice di Ajang 6th Indonesia Best 50 CEO Award