KD Tetap Setia Menunggu Raul

KD Tetap Setia Menunggu Raul
Krisdayanti (KD) menunjukkan cincin pemberian dari Raul. Foto : Fedrik Tarigan/INDOPOS/JPNN
Sebelumnya, didapat informasi bahwa KD dan Raul ingin menikah di luar negeri. Namun, sebelum itu terjadi, muncul Ata yang membawa bukti bahwa dirinya masih merupakan istri sah Raul. Di depan wartawan, KD dengan isak tangis meminta maaf dan mengumumkan putusnya hubungan dirinya dengan Raul pada 11 April lalu.

 

Tentang isu akan menikah pada Oktober mendatang, KD tak menjawab pasti. Perempuan 35 tahun tersebut hanya menyatakan bahwa bulan itu adalah ulang tahun ibunya. Mengenai pernikahan, meski ada rencana ke arah sana, personel Di3va tersebut tidak ingin gegabah.

 

"Ke arah sana, banyak prosesnya. Saya harus lihat juga bahwa Raul itu sudah pernah menikah. Kalau bisa, kita tidak lagi saling menyakiti dan membebani perasaan orang lain," ungkapnya.

 

Dari pihak keluarga, KD sudah mewakilkan semua kepada Yuni Shara sebagai orang yang dituakan. Teman duet Siti Nurhaliza dalam lagu Amarah itu berharap ada waktu yang tepat untuk Raul berbicara dengan Yuni.

 

PENYANYI Krisdayanti (KD) ternyata masih setia menitipkan cintanya kepada Raul Lemos. Kendati kisah asmara mereka terputus karena Raul masih tercatat

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News