Ke Mana Hp dan Dompet Milik Ade Armando?
Kamis, 14 April 2022 – 17:15 WIB

Kuasa hukum Ade Armando, Aulia Fahmi mengungkapkan saat dipeloroti oleh massa, terdapat ponsel dan dompet di dalam celana itu di kawasan Jakarta Selatan, Kamis (14/4/2022) Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com
Dosen Universitas Indonesia (UI) Ade Armando dikeroyok sekolompok orang di depan Gedung DPR/MPR pada Senin (11/4).
Akibatnya, Ade Armando babak belur hingga mengalami luka-luka di bagian wajah.
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Endra Zulpan menyebutkan Ade Armando tadi terlihat mengalami pemukulan oleh sekelompok orang yang ada di dalam kegiatan demo 11 April.
Dia menegaskan pemukulan itu tidak dilakukan oleh petugas.
"Pemukulan yang dialami oleh Ade Armando itu dilakukan oleh pelaku aksi. Jadi, dia di posisi dalam kelompok aksi," kata Zulpan di DPR, Senin (11/4). (mcr8/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Ade Armando menyimpan Hp dan dompet di celana saat terjadinya pengeroyokan di depan Gedung DPR.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Perusahaan Travel Dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas Dugaan Penipuan
- Masa Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang hingga 40 Hari
- Alasan Polisi Perpanjang Penahanan Nikita Mirzani
- Wanita di Depok Dirampok dan Diperkosa
- Jaringan Narkoba Lintas Provinsi Dibongkar Polisi, Sahroni Mengapresiasi
- Polisi Panggil Aktivis KontraS Seusai Mengeruduk Lokasi Pembahasan RUU TNI