Ke Tahanan Bareskrim Mabes Polri, Bertemu dengan Figur-Figur

Bun Bunan Tetap Rapi, Burhanudin Rajin Salat Sunah

Ke Tahanan Bareskrim Mabes Polri, Bertemu dengan Figur-Figur
Foto: M Ramli/JAWA POS

Mantan Bupati Pelalawan Tengku Azmun Jaafar menceritakan, di antara para tahanan sering terlibat obrolan yang hangat. Mereka saling membantu. ''Kadang-kadang kami juga bersama-sama menonton tayangan berita di televisi. Terutama jika di TV ada berita salah seorang di antara kami yang disidang atau disidik KPK, atau kepolisian,'' jelasnya.

Ketika sidang, saat paling menakutkan bagi para tahanan adalah saat diangkut mobil tahanan yang berterali besi. "Image kami terasa hancur di hadapan masyarakat. Padahal, kami belum tentu bersalah. Itu yang paling kerap dibicarakan dan sempat membuat beberapa orang di sini shock,'' cerita Azmun. (kum)

Ruang tahanan di Bareskrim Mabes Polri seakan menjadi langganan para figur penting yang terjerat kasus korupsi. Apa yang membedakan ruang tahanan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News