Keadaan Makin Sulit, MPR RI Ingin Presiden Jokowi Lebih Gereget
Perinciannya masing-masing Rp 10 triliun kepada Bank Mandiri dan BRI. Kemudian, masing-masing Rp 5 triliun kepada Bank Tabungan Negara dan BNI.
Fadel berharap uang itu digunakan perbankan misalnya untuk merestrukturisasi utang-utang dan sebagainya.
"Misalnya bebebrapa bank-bank sulit karena pendapatan tidak ada, maka utang mereka itu direstruktur, diperbaiki lagi," jelasnya.
Selain itu, senator dari Gorontalo ini mengaku pihaknya juga concern pada sektor UMKM.
Pasalnya, UMKM sekarang dalam keadaan sangat kesulitan.
"Mereka mau menyelesaikan utang di bank juga sulit. Mereka tetap masih belum dapat perlakuan yang kami mintakan, yaitu bunga bank yang rendah," kata Fadel.
Selain UMKM, Fadel menegaskan, koperasi juga banyak yang mengeluh.
Pasalnya, kata Fadel, banyak orang yang meminjam uang di koperasi kesulitan untuk mengembalikan. "Ini juga dalam keadaan yang sangat repot," tegasnya.
MPR RI berharap Presiden Jokowi menyampaikan pidato yang sesuai harapan masyarakat di tengah situasi yang makin sulit.
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- MPR & ILUNI FHUI Gelar Justisia Half Marathon, Plt Sekjen Siti Fauziah Sampaikan Ini
- Ahmad Muzani Ingatkan Warga Jaga Persatuan & Kesatuan Menjelang Pilkada 2024
- Pesan Wakil Ketua MPR Edhie Baskoro Yudhoyono ke Generasi Muda, Ada 3 Poin Penting
- Peringati HKN 2024, Ibas Ajak Masyarakat Dukung dan Kawal Reformasi Kesehatan
- Jokowi Seharusnya Tidak Memanfaatkan Prabowo Demi Kepentingan Politik Pribadi