Keamanan Siber Sebut Ada Virus Berbahaya di HP Android, Waspadalah!

Nah, aplikasi utama itu akan mengarahkan pengguna menginstal aplikasi tambahan yang biasanya itu memiliki malware.
Cara kerja virus itu bisa merekam semua data login di aplikasi keunagan yang kemudian data dikirim ke hacker.
Data tersebut nantinya dipakai untuk penipuan ataupun dijual ke situs web.
Untuk menghindari virus itu, pengguna disarankan tidak menginstal aplikasi sembarangan di luar toko resmi seperti Google Play Store.
Selain itu, pengguna juga tidak boleh sembarangan mengklik tautran yang diterima dari orang tak dikenal.
Langkah lainnya ialah rajin mengecek izin aplikasi. Setelah menginstal aplikasi baru di smartphobe, pengguna harus memeriksa daftar izin yang memungkinkan aplikasi bisa mengakses informasi seperti kontak, kata sandi, lokasi, dan banyak lagi. (ddy/jpnn)
Salah satu perusahaan keamanan siber Cleafy melaporkan adanya malware atau virus berbahaya bernama Brata yang akan menyasar pengguna Android.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
- Berkinerja Moncer Sepanjang 2024, Bluebird Bukukan Pendapatan Rp 5,04 Triliun
- Solusi Rumah Tetap Bersih saat Asisten Rumah Tangga Mudik Lebaran
- Aplikasi Kasir Online Kantong UMKM Dorong Pelaku Usaha Bandung Melek Teknologi
- Jaga Keamanan Data Pasien, RS Atma Jaya Gandeng ITSEC Asia
- 5 Manfaat Aplikasi SCM untuk Pengelolaan Manajemen Rantai Pasok
- Pengunaan Aplikasi Kantong UMKM Dorong UMKM Banten Naik Kelas