Kebakaran, 6 Toko di Pasar Tradisional Pendopo Tinggal Puing
Kamis, 19 April 2018 – 03:15 WIB
Enam bangunan yang terbakar sudah dipasangi garis polisi (police line). “Untuk mengantisipasi adanya warga yang masuk ke lokasi kebakaran tersebut," jelasnya.
Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan PALI, Dewi Abrianti SE melalui Kabid Perdagangan Sunardi SE MSi berharap para pemilik toko dan ruko yang jadi korban bersabar.
Bagi pedagang lain, diminta lebih waspada terhadap bahaya kebakaran. “Penting untuk mencegah sebelum terjadi. Mudah-mudahan musibah ini tidak terulang," katanya. (ebi/ce2)
Pasar tradisional Pendopo yang berada di Kecamatan Talang Ubi, Kabupaten PALI, Sumatera Selatan, dilalap si jago merah, Selasa (17/4) pukul 23.28 WIB,
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- 22 Los Pedagang di Pasar Pelelangan Ikan Sodoha Kendari Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
- Kebakaran Melanda Gedung Tempat Pelelangan Ikan di Kendari Sultra
- Pabrik di Kawasan Industri Terboyo Terbakar, Damkar Semarang Kerahkan Seluruh Personel
- Ini Upaya Propan Raya dan LPJK dalam Perlindungan Gedung dari Kebakaran
- Kebakaran Gudang Alat Dekorasi di Bogor Sebabkan Satu Orang Meninggal
- Konon Inilah Penyebab Kebakaran Belasan Kapal Nelayan di Pekalongan