Kebakaran di Gedung DPR Tak Merambat ke Ruang Arsip Pansus Pelindo II

Dalam politik, lanjut dia, suatu peristiwa bisa terkesan terjadi karena ketidaksengajaan. "Ketidaksengajaan yang sistematis," tegasnya.
Rieke berharap ke depan, pengerjaan maupun alasan perbaikan apa pun menyangkut ruangan-ruangan strategis di DPR, terutama tempat penyimpanan arsip dokumen dan risalah rapat, tidak dilakukan tengah malam. "Lebih baik weekend, Sabtu Minggu jam kantor, saat tidak ada kegiatan di DPR," katanya.
Berdasarkan informasi yang diperolehnya, api diduga dari korsleting listrik di plafon ruang pansus. Hal itu pertama kali diketahui oleh pekerja AC, Gimin yang kemudian melapor ke mandor, Eko. Setelah dibuka kunci ruang rapat ada kepulan asap di plafon.
Api berhasil dipadamkan sekitar pukul 2.30 menggunakan alat pemadam kebakaran dan hidran gedung tersebut. Memang ada 15 mobil pemadam kebakaran pimpinan Syarifudin. Namun, mobil belum sempat menyemprotkan air, api sudah padam. (boy/jpnn)
Ketua panitia khusus (pansus) hak angket Pelindo II, Rieke Diah Pitaloka merespons kebakaran di ruang rapat Pansus C, Nusantara II, DPR, Senayan,
Redaktur & Reporter : Boy
- 3 Berita Artis Terheboh: Ridwan Kamil Merasa Difitnah, Titiek Puspa Dirawat
- Uang Ganti Rugi Tanah Mat Solar Cair, Rieke Diah Pitaloka Merespons Begini
- Rieke Diah Pitaloka: Dia Sosok yang Lucu dan Baik Hati
- Kabar Duka: Mat Solar Bajaj Bajuri Meninggal Dunia
- Aria Bima: Jangan Kemudian MKD Menjadi Polisi
- MKD Proses Aduan Warga soal Rieke, PDIP: Jangan Latah, Bisa-Bisa Dibubarkan