Kebakaran di Universitas Trisakti dari Korsleting Bus
Senin, 27 Mei 2024 – 14:14 WIB
Setelah mengalami korsleting dan terbakar, api selanjutnya merambat ke bagian gedung.
Kebakaran mengakibatkan sebuah bus dan bagian fasad Gedung Kampus F Universitas Trisakti hangus.
Namun, kebakaran tidak mengakibatkan korban jiwa maupun luka berat.
"Sekitar pukul 12.36 WIB seluruh proses pemadaman kami nyatakan sudah rampung," kata Syaiful. (antara/jpnn)
Kebakaran melanda Gedung F Universitas Trisakti, Jalan Jenderal Ahmad Yani, RT 02/07, Cempaka Putih, Jakarta Pusat pada Senin siang.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Pabrik di Kawasan Industri Terboyo Terbakar, Damkar Semarang Kerahkan Seluruh Personel
- Ini Upaya Propan Raya dan LPJK dalam Perlindungan Gedung dari Kebakaran
- Kebakaran Gudang Alat Dekorasi di Bogor Sebabkan Satu Orang Meninggal
- Reformasi Run IKA Trisakti: Bukan Sekadar Ajang Lari, tetapi Solidaritas
- Konon Inilah Penyebab Kebakaran Belasan Kapal Nelayan di Pekalongan
- Belasan Kapal Ikan Terbakar di Pelabuhan Pekalongan, Ini Daftarnya