Kebakaran Dianggap Teror

Kebakaran Dianggap Teror
Kebakaran di Karet Tengsin beberapa waktu lalu. Foto: Dok. ADRIANTO/INDOPOS
Tak lupa Dewi juga membanggakan calon gubernur usungan partainya, Joko Widodo. Ia  optimis cagub yang biasa dipanggil Jokowi itu bisa dengan mudah mengatasi permasalahan warga kurang mampu di pemukiman padat.

"Jokowi sudah berpengalaman menata keterpurukan ekonomi rakyat di Solo. Jakarta akan menjadi wilayah kerja nyata seorang Jokowi. Jadi mohon rakyat bersabar, teror berupa bencana kebakaran akan segera berakhir dengan terpilihnya pemimpin Jakarta yang benar-benar dicintai rakyat," papar Dewi.

Beberapa bulan terakhir beberapa wilayah padat penduduk di Jakarta habis dilalap si jago merah. Lokasi kebakaran di ibukota tersebar di daerah Kapuk Muara, Karet Tengsin, Pondok Bambu, Pekojan, Glodok. (dil/jpnn)


Berita Selanjutnya:
Nasdem-Golkar Satu Ideologi

JAKARTA - Anggota DPR RI dari Fraksi PDIP, Dewi Aryani mengaitkan musibah kebakaran yang terjadi belakangan ini dengan pilkada DKI 2012. Menurutnya,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News