Kebakaran Hutan Kembali Melanda Australia

"Semua listrik dimatikan, telepon tidak bisa digunakan, tidak ada pesan yang masuk. Pesan pertama yang saya terima yaitu jam empat sore saat saya meninggalkan lokasi," katanya.
Saling membantu
Penduduk yang terkena dampak kebakaran diminta tinggal di pusat evakuasi di kota Bega.
Lebih dari 200 warga kini berada di pusat evakuasi tersebut. Mereka mendapatkan makanan, perlengkapan mandi dan pakaian.

Dokter hewan setempat menawarkan layanan untuk memeriksa hewan piaraan yang turut dibawa ke pusat evakuasi.
Manajer Umum Pemkot Bega Valley Leanne Barnes mengatakan bangga dengan bagaimana warga telah terkumpul bersama.
"Semua warga sepakat saling membantu semampunya. Bagitu banyak tawaran bantuan," katanya.
Sekitar 150 petugas pemadam kebakaran bekerja sepanjang malam mengatasi kebaran api.
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya