Kebakaran Hutan Riau, 19 Ribu Warga Menderita ISPA
Jumat, 28 Juni 2013 – 15:22 WIB

Kebakaran Hutan Riau, 19 Ribu Warga Menderita ISPA
PEKANBARU - Dampak kebakaran hutan dan lahan di Provinsi Riau terhadap kesehatan warga makin mengkhawatirkan. Tercatat 19.862 kasus warga menderita Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA) setelah dua pekan lebih Riau diselimuti kabut asap. ‘’Angkanya belum final, tetapi beberapa hari yang lalu sudah mencapai 19 ribu warga. Angka ini diprediksi meningkat, bisa saja sampai 20 ribu,’’ kata Zul seperti yang dilansir Riau Pos (JPNN Group), Jumat (28/6).
Jumlah itu diperkirakan masih terus bertambah, mengingat belum seluruh kabupaten/kota melaporkan data penderita penyakit ini.
Informasi tersebut disampaikan Pelaksana Harian (Plh) Kepala Dinas Kesehatan Riau Zul Effendi. Ia menilai, lonjakan angka penderita ISPA karena kabut asap masih menyelimuti kabupaten/kota se-Riau.
Baca Juga:
PEKANBARU - Dampak kebakaran hutan dan lahan di Provinsi Riau terhadap kesehatan warga makin mengkhawatirkan. Tercatat 19.862 kasus warga menderita
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia