Kebakaran Lahan Semakin Meluas, 18 Titik di Dumai
Minggu, 06 Maret 2016 – 08:45 WIB

Petugas pemadam kebakaran berusaha memadamkan beberapa titik api yang membakar lahan di Pekanbaru, kemarin. foto: Riau Pos / JPNN
Mensiasati pemadaman lahan yang terbakar seluas 3 Ha yang ditanami pohon Kelapa Sawit dan Nenas, maka Kapolsek Dumai Timur Kompol Ade Zamrah SIK membagi tim dan disebar menjadi ke tiga titik, agar proses pemadaman titik api dan asap menjadi lebih efektif.
Kepala BPBD Dumai,Tengku Izmet mengatakan dari data yang diterimanya ada 18 titik api hingga, Jumat (5/3) kemarin, hingga saat ini tim sedang memadamkan lahan yang terbakar.
''Kami mintalah kepada masyarakat jangan lagi membakar lahan, karena kondisis sudah cukup rawan, kami juga sudah mengusulkan siaga darurat,'' tutupnya. (hsb/ray)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus