Kebakaran Meluas, Kalteng Perpanjang Hujan Buatan
Selasa, 01 September 2009 – 10:48 WIB

Kebakaran Meluas, Kalteng Perpanjang Hujan Buatan
Petugas pemadam kebakaran saat ini juga cukup kewalahan dengan banyaknya titik api akibat kebakaran hutan dan lahan di Bumi Tambun Bungai. Sebab, jumlah personelnya terbatas, misalnya personel Manggala Agni yang hanya 210 orang se-Kalteng.
"Seberapa banyaknya petugas pasti tak sanggup karena lokasi titik api tersebar dan banyak jumlahnya. Patroli pemadaman rutin baik oleh Manggala Agni dan satuan dari Dishut terus dilakukan. Tapi karena jumlahnya (titik panas) banyak dan personel sedikit, ada beberapa lokasi yang tak terjangkau," ungkapnya.
Kendala lain, ucap Mega, sumber air mulai kering. "Sumber air di sekitar Trans Kalimantan sebagian besar juga telah kering. Saat apel siaga di Jabiren, Manggala Agni yang memadamkan titik api di sana kesulitan dengan sumber air. Untuk September 2009, saya dengar ada pembicaraan dukungan peralatan berupa helikopter disamping TMC. Jumlahnya belum diketahui, tetapi diharapkan bisa terealisasi," tuturnya.
Sementara itu, Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Palangka Raya Imam Mashudi mengutarakan, jarak pandang beberapa hari terakhir mengalami penurunan. Berdasarkan pantauan BMKG, jarak pandang maksimal hanya terjadi menjelang siang yakni dua kilometer (km).
PALANGKA RAYA - Tim Modifikasi Cuaca (TMC) Kalimantan Tengah (Kalteng) akan memperpanjang penyemaian hujan buatan hingga 20 hari lagi. Itu dilakukan
BERITA TERKAIT
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol
- Tanam 1.000 Bibit Pohon di Kawasan Waduk Logung Kudus, Taj Yasin Ingatkan Perawatan