Kebakaran Menghanguskan 4 Unit Rumah di Pekanbaru, Ini Dugaan Penyebabnya
Minggu, 04 September 2022 – 15:10 WIB
Berdasar hasil olah tempat kejadian perkara (TKP) Polsek Tampan, api diduga muncul dari aliran listrik di dalam rumah.
“Penyebab kebakaran diduga karena adanya arus pendek listrik di dalam rumah korban,” tutup Kompol I Komang Aswatama. (mcr36/jpnn)
Kebakaran menghanguskan empat unit rumah warga di Pekanbaru. Polisi ungkap dugaan penyebab kebakaran itu.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Dor! Mulyono Ditembak Tim Polda Riau, Dia Bawa Sabu-Sabu Senilai Rp 30 Miliar
- Siswa SMKN 4 Semarang Tewas Diduga Ditembak Polisi, Kombes Irwan Sebut Ada Tawuran
- Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Putus Total, Ini Alternatifnya
- 22 Los Pedagang di Pasar Pelelangan Ikan Sodoha Kendari Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
- Kebakaran Melanda Gedung Tempat Pelelangan Ikan di Kendari Sultra
- 5 Berita Terpopuler: Info OTT Terkini, Salah Satu Gubernur Diamankan KPK, Ada di Sini