Kebakaran Rumah di Kramat Jati, 1 Orang Meninggal Dunia
Senin, 15 Mei 2023 – 13:18 WIB

Sebuah rumah terbakar di Jalan Budaya RT 04/RW 05 Kelurahan Cililitan, Kecamatan Kramat Jati, Jakarta Timur, Senin (15/5/2023). Satu orang ditemukan tewas dalam kebakaran itu. ANTARA/HO-Sudin Gulkarmat Jakarta Timur
Kapolsek Kramat Jati Kompol Tuti Aini mengatakan pihaknya masih menunggu hasil pemeriksaan untuk memastikan apakah korban meninggal akibat luka bakar atau sesak napas saat kejadian. "Sementara masih didalami karena dokter yang lebih tahu," kata Tuti Aini. (antara/jpnn)
Kebakaran rumah di Kramat Jati, Jakarta Timur, mengakibatkan satu warga meninggal dunia.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Kebakaran Kapal di Lamongan, 2 Orang Meninggal Dunia
- Banjir Probolinggo, 1 Warga Meninggal Dunia
- Mobil Terjun ke Laut di Tanjungpinang, Pengemudi Meninggal Dunia
- Kamar 503 Hotel Grand Hap Solo Kebakaran, Ini Info Polisi
- Fikri Jufri
- PT NWR Salurkan Rp 314 Juta untuk Ahli Waris Korban Kecelakaan Maut di Sungai Segati