Kebijakan Bu Risma: Di KIA Tercantum NIK dan Nama Sekolah Siswa

Dirinya berharap, Kemendikbud bisa menyetujui usulan penggabungan NIK dengan NIS tersebut pada KIA dan ijazah siswa. Sehingga saat ijazah dipakai untuk melamar pekerjaan, bisa langsung diketahui data kependudukannya.
BACA JUGA: Hasil Survei Elektabilitas Caleg, Politikus Gerindra Teratas
Khusus untuk anak usia balita yang belum bersekolah, maka identitas mereka cukup menggunakan akta kelahiran karena masih di bawah pengawasan orang tua langsung.
Risma menarget, pembuatan KIA untuk anak Surabaya paling lambat akan diproses akhir tahun ini.
“Kalau begitukan jadi lebih enak, makanya ini Pak Ikhsan (Kepala Dispendik, Red) kami minta usulkan itu ke Kemendikbud. Paling lambat akhir tahun ini bisa dilaksanakan,” pungkasnya. (gin/nur)
Sebentar lagi anak-anak di Kota Surabaya akan memiliki Kartu Identitas Anak (KIA) yang akan disatukan dengan kartu pelajar.
Redaktur & Reporter : Soetomo
- Satpol PP Surabaya Temukan 2 RHU Jual Miras saat Ramadan
- KAI Daop 8 Tes Narkoba Kepada 100 Pekerja, Ini Hasilnya
- Info Penting, Masyarakat Surabaya Harap Lakukan Ini Sebelum Mudik Lebaran 2025
- KIA Siap Mengawal Pelanggannya Selama Mudik Lebaran 2025
- Inilah Hasil Drawing Barati Cup International East Java 2025
- Ada Seleksi PPPK 2024, Bukan Berarti Jumlah Guru Bertambah