Kebijakan Emisi Karbon Australia Diragukan Dunia Internasional
Senin, 20 April 2015 – 10:31 WIB
Amerika Serikat mempertanyakan apakah dana pengurangan emisi (ERF) sebesar 2,55 miliar dolar akan bisa memenuhi target pengurangan 5 persen emisi karbon Australia di tahun 2020.
Oleh komite PBB ini, Australia diberi waktu dua bulan untuk merespon berbagai pertanyaan terhitung sejak 31 Maret lalu.
Australia saat ini sedang dalam proses untuk menyusun target pengurangan emisi karbon jauh setelah tahun 20202, yang akan dinegosiasikan bulan Desember mendatang di Paris.
Kebijakan lingkungan Australia kini mendapat tekanan internasional setelah sejumlah negara menyatakan keraguan mereka atas target pengurangan emisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Inilah Sejumlah Kekhawatiran Para Ibu Asal Indonesia Soal Penggunaan Media Sosial di Australia
- Dunia Hari ini: Trump Bertemu Biden untuk Mempersiapkan Transisi Kekuasaan
- Dunia Hari Ini: Penerbangan dari Australia Dibatalkan Akibat Awan Panas Lewotobi
- Dunia Hari Ini: Tabrakan Beruntun Belasan Mobil di Tol Cipularang Menewaskan Satu Jiwa
- Korban Kecelakaan WHV di Australia Diketahui Sebagai Penopang Ekonomi Keluarga di Indonesia
- Trump Menang, Urusan Imigrasi jadi Kekhawatiran Warga Indonesia di Amerika Serikat