Kebijakan Jokowi Berdampak Positif Bagi Percepatan Kemajuan Daerah
Senin, 07 Maret 2022 – 15:51 WIB
"Makanya stabilitas politik keamanan itu penting untuk membangun sebuah negeri," seru Ibnu.
Ibnu menilai stabilitas merupakan syarat utama untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi.
Selain dari itu hal tersebut membuat potensi untuk menarik investasi ekonomi manjadi lebih besar.
"Bagaimana kita misalnya mau meningkatkan ekonomi kalau kerusuhan terjadi di mana-mana," seru Ibnu.(chi/jpnn)
Kepemimpinan Jokowi hingga periode kedua ini terbukti mampu menjaga stabilitas politik Nasional. Hal itu sangat berdampak positif bagi pembangunan di daerah.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- Ikuti Arahan Jokowi, Pujakesuma Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada DKI
- KPK Cecar Ipar Jokowi terkait Pengaturan Lelang di Kemenhub
- Tanggapi Dukungan Jokowi Kepada Ridwan-Suswono, Syafrudin Budiman: Tanda-Tanda Kemenangan
- Pilkada Landak: Kaesang Sebut Heri-Vinsesius Didukung Jokowi & Prabowo
- Riyono Komisi IV: Kenaikan PPN Bertentangan dengan Spirit Ekonomi Pancasila